MediaTek siapkan prosesor 64-bit Quad Core untuk smartphone pada kuartal ketiga tahun ini

Kategori:

Berita Phone
Sponsored:
{[['']]}

"MediaTek berencana melepaskan prosesor 64-bit untuk perangkat mobile pada kuartal ketiga 2014"


Pembuat chip MediaTek dilaporkan akan memperkenalkan prosesor 64-bit untuk smartphone lebih awal dari jadwal yang telah dibuat. Chip MT6732 quad core dan MT6752 eight-core ini akan mulai diperkenalkan pada kuartal ketiga 2014.

MediaTek akan menyasarkan kedua Prosesor 64-bit yaitu MT6732 dan MT6752 pada segmen kelas mid-end dan entry-level untuk bersaing dengan rivalnya Qualcomm, Marvell, Intel, Broadcom dan NVIDIA. Menurut sumber, MediaTek akan menyasarkan chip barunya ini untuk negara berkembang seperti China.

Pada paruh kedua tahun ini, kedua segmen pasar tersebut akan melihat teknologi 64-bit dan octa core sebagai mainstream.

Lantas produsen mana yang akan pertama kali menghadirkan smartphone murah dengan prosesor 64-bit, menurut rumor baru menyebutkan bahwa generasi terbaru Nexus 8 akan menggunakan prosesor MediaTek ini.

Sumber
- DigiTimes


Berita Terbaru lainnya:

Spec & Harga

Android

More»

BlackBerry

More»

WindowsPhone

More»

iOS

More»
TOP